JUKNIS FESTIVAL
AL-BANJARI SD/MI
SE – JAWA TIMUR
PELANGI 2017
A.
SYARAT PESERTA
·
Peserta dalam festival ini adalah siswa SD/MI se- jawa timur.
·
Membawa fotocopy akta kelahiran peserta.
·
Peserta adalah grup yang mendaftar sesuai dengan ketentuan.
·
Setiap perwakilan grup yang sudah mendaftar wajib mengikuti
technical meeting.
·
Peserta wajib melunasi administrasi pendaftaran terakhir pada saat
technical meeting sebesar Rp. 100.000,-
·
Setiap grup terdiri dari 10 orang.
·
Batas kuota peserta 30 Grup Al Banjari
B.
PERATURAN LOMBA
1.Peraturan Umum
·
Setiap personil grup hanya boleh tampil satu kali.
·
Pada setiap lagu harus ada irama dasar banjari.
·
Peserta harus menyetorkan teks sholawat sebelum perfom.
·
Peserta diharapkan datang selambat-lambatnya 30 menit sebelum
perfom.
·
Waktu penampilan adalah 7 menit
·
Ketidakhadiran peserta setelah pemanggilan 3 kali berturut-turut
maka di rolling di urutan akhir dengan pengurangan nilai 5 pada poin adab
·
Penampilan melebihi batas waktu, akan diberlakukan pengurangan 5
poin pada adab.
·
Membawakan 1 lagu bebas berbahasa arab
·
Membawakan jingle yang wajib ada kata “PELANGI 2017 SELALU DI
HATI”
2. Ketentuan Isyarat Lampu
·
Lampu kuning pertama sebagai tanda persiapan mulai.
·
Lampu hijau sebagai tanda mulai ( 8 menit ).
·
Lampu kuning kedua sebagai tanda akan berhenti (kurang 2 menit)
·
Lampu merah waktu habis.
C.
KRITERIA PENILAIAN
1.Vocal 40
·
Keutuhan dan power suara.
·
Pengaturan nafas.
·
Keindahan suara.
·
Kesesuaian vocal dan backing vocal.
2.Adab dan Syair 30
·
Fashohatul kalimat
·
Persiapan peserta dan performan
·
Ekspresi dan penghayatan
3. Muusik Banjari 30
·
Irama dasar banjari
·
Variasi keserasian banjari dan lagu
D.
MEKANISME PENDAFTARAN
·
Datang langsung ke Sekretariat HMJ PGMI di Lantai 1 Gedung Sport
Center UIN Maulana Malik Ibrahim Malang.
·
Mendaftar melalui via SMS/WA dengan format : Nama Grup_Asal Instansi
_Pimpinan (CP : Imammuddin Rozaq_085646836113)
E.
TECHNICAL MEETING
·
Setiap peserta yang mendaftarkan diri diharuskan mengikuti
technical meeting yang dilaksanakan pada :
Hari/tanggal :Jum’at,13 Oktober 2017
Waktu :13.00-selesai
Tempat :
Aula Microteaching Lt 2
·
Setiap peserta diwakili sekurang kurangnya oleh seorang peserta
atau pembimbing dari grup yang bersangkutan.
·
Setiap perwakilan grup diharuskan hadir selambat- lambatnya 30
menit sebelum acara dimulai.
·
Apabila peserta yang sudah melunasi biaya administrasi tidak
mengikuti technical meeting kami anggap telah menyetujui hasil technical
meeting. Jika peserta belum melunasi biaya administrasi pada waktu technical
meeting maka dinyatakan mengundurkan diri.
·
Pada saat technical meeting diharapkan untuk membawa berkas ketentuan
umum dalam map berwarna merah.
F.
PELAKSANAAN KEGIATAN
Festival Sholawat Al-Banjari tingkat SD/MI Se-Jawa Timur ini
dilaksanakan pada :
Hari/Tanggal : Minggu, 15
Oktober 2017
Waktu : 08.00 –
Selesai
Tempat : Kampus UIN
Maulana Malik Ibrahim Malang
G.
HADIAH
-
Juara I : Uang Pembinaan + Tropy +
Sertifikat
-
Juara II : Uang Pembinaan+ Tropy +
Sertifikat
-
Juara III : Uang Pembinaan + Tropy +
Sertifikat
-
Harapan I : Uang Pembinaan +
Sertifikat
-
Harapan II : Uang Pembinaan +
Sertifikat
-
Jingle Terbaik : Uang Pembinaan +
Sertifikat
H.
Fasilitas peserta
a.
Sertifikat
b.
Konsumsi
c.
Co. card
I.
Lain- Lain
a.
Hal-hal yang kurrang dipahami dapat langsung ditanyakan Via SMS/WA
Imammuddin
Rozaq : 085646836113
b.
Kunjungi
Website : Pelangipgmiuinmalang.blogspot.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar